Pantai Tanjung Bunga

Kawasan Bangka Belitung

KOTA PANGKAL PINANG, Kepulauan Bangka Belitung

Tidak begitu jauh dari Pantai Pasir Padi yang hanya berjarak 2,5 km melalu jalan darat. Pesona Pantai Tanjung Bunga ini begitu berbeda jika dibandingkan dengan pantai-pantai yang ada di Pulau Bangka. Meskipun pantai ini banyak bebatuan karang, tetapi tetap ada bagian pantai yang memiliki hamparan pasir putih cukup luas. Dan menariknya lagi perbukitan yang ada di pinggiran pantai menjadi spot terbaik untuk menikmati keindahan Pantai Tanjung Bunga. Tempat wisata di Kepulauan Bangka Belitung ini memang menjanjikan tantangan tersendiri bagi yang suka menyusuri perbukitan. Dan juga para pemancing mania, sensasi strike ikan karang di Pantai Bungai sungguh luar biasa.



Destinasi lain di Kawasan Kepulauan Bangka Belitung


Koordinat: -2.1316, 106.1169
Destinasi di Sekitar

KategoriJumlah
Wisata Alam18
Wisata Buatan6
Wisata Budaya4
Taman Nasional0
  • Share Via