Coban Pelangi

Kawasan JAWA TIMUR

KABUPATEN MALANG, Jawa Timur

Obyek wisata Coban Pelangi bisa menjadi alternatif destinasi anda selanjutnya di Malang. Di sana anda bisa menemukan pemandangan nan mempesona dan bisa menyegarkan mata karena letak lokasinya yang berada di ketinggian 1.300 mdpl.

Air terjung yang mempunyai tinggi hingga 110 meter ini lingkungan sekitarnya juga masih terlihat sangat alami dan terjaga dengan baik, apalagi Coban Pelangi sendiri berada di area Taman Nasional Bromo Tengger Semeru. Tidak hanya melihat air terjun, di sana para pengunjung juga bisa menikmati fasilitas menaiki kuda.

Alamat : Desa Gubuk Klakah, Kecamatan Poncokusumo, Kabupaten Malang

Fasilitas : Lahan parkir, toilet, gazebo, penginapan

Jam buka : 24 jam

Tiket : Rp. 10.000/orang



Destinasi lain di Kawasan Jawa Timur


Koordinat: -8.0115, 112.8653
Destinasi di Sekitar

KategoriJumlah
Wisata Alam64
Wisata Buatan43
Wisata Budaya30
Taman Nasional3
  • Share Via

Destinasi di Sekitar


Wisata Alam
Wisata Buatan
Wisata Budaya
Taman Nasional