KABUPATEN PONOROGO, Jawa Timur
Obyek wisata yang terakhir namun tidak kalah indahnya di Ponorogo adalah Curug Pangkal. Anda yang suka main-main air atau mandi dengan ditemani pemandangan alam bisa langsung datang kesana karena curug pangkal ini airnya sangat segar dan jernih. Bebatuan yang dilewati oleh air juga terlihat sangan eksotis dengan warna cokelat agak keputihan, bagus sebagai latar belakang foto anda.
Alamat : Kecamatan Sawoo, Kabupaten Ponorogo, Jawa Timur
Fasilitas : Lahan parkir
Jam buka : 24 jam
Kategori | Jumlah |
---|---|
Wisata Alam | 64 |
Wisata Buatan | 43 |
Wisata Budaya | 30 |
Taman Nasional | 3 |