Stadion Surajaya Lamongan

Kawasan JAWA TIMUR

KABUPATEN LAMONGAN, Jawa Timur

Yang hobi menonton sepak bola, anda harus datang ke tempat yang satu ini, yaitu Stadion Surajaya di Lamongan. Di stadion ini, tim lokal Lamongan Persela berlatih sebelum melakukan pertandingan melawan tim-tim lain dari seluruh Indonesia dan agar mereka bisa menjadi tim yang terbaik.

Tidak ada salahnya saat anda ke Lamongan anda singgah sebentar untuk melihat-lihat Stadion Surajaya sembari berfoto-foto bersama teman. Atau jika kalian beruntung, anda juga diperbolehkan berfoto dengan para pemain tim Persela. Selain itu stadion ini juga terawat dengan baik jadi anda pasti betah untuk menyusurinya.

Alamat : Jl. Raya Gresik - Babat, Deket Kulon, Deket, Kabupaten Lamongan, Jawa Timur 62291

Telepon : -

Jam buka : Setiap hari ( Jam 08.00 – 18.00 )

Tiket : -



Destinasi lain di Kawasan Jawa Timur


Koordinat: -7.1136, 112.4295
Destinasi di Sekitar

KategoriJumlah
Wisata Alam64
Wisata Buatan43
Wisata Budaya30
Taman Nasional3
  • Share Via

Destinasi di Sekitar


Wisata Alam
Wisata Buatan
Wisata Budaya
Taman Nasional