KABUPATEN GRESIK, Jawa Timur
Hutan Mangrove Ujungpangkah sesuai namanya menawarkan pemandangan eksotis nan elok dari hutan mangrove yang belum tentu bisa anda jumpai di tempat lain. Anda bisa berjalan-jalan santai sembari berfoto-foto di spot-spot yang menarik, atau anda juga bisa menyewa perahu dengan harga yang murah di sana untuk menyusuri hutan mangrove lebih dalam lagi.
Dengan harga yang murah anda dan keluarga sudah bisa menikmati wisata yang asyik dan tentunya tidak akan anda lupakan jika pulang ke rumah nanti.
Alamat : Desa Banyuurip, Kecamatan Ujungpangkah, Kabupaten Gresik
Telepon : -
Jam buka : Setiap hari ( Jam 08.00 – 18.00 )
Tiket : Dewasa Rp. 10.000/orang dan Anak-anak Rp. 5.000/orang
Kategori | Jumlah |
---|---|
Wisata Alam | 64 |
Wisata Buatan | 43 |
Wisata Budaya | 30 |
Taman Nasional | 3 |