KOTA SEMARANG, Jawa Tengah
Berada di pusat Kota Semarang, tempat ini merupakan salah satu landmark Kota Semarang yang sangat populer. Simpang Lima Semarang selalu ramai dikunjungi wisatawan, terlebih lagi saat malam tiba. Disekitarnya, bisa dijumpai gedung-gedung bertingkat, hotel-hotel hingga beberapa pusat perbelanjaan. Tempat wisata di Semarang ini juga menawarkan bermacam aktivitas yang seru, mulai dari sekedar nongkrong, jalan-jalan, atau berkeliling kota dengan becak hias. Tak hanya itu saja, berbagai pusat kuliner pun dapat ditemukan dibeberapa sudut kota.
Kategori | Jumlah |
---|---|
Wisata Alam | 58 |
Wisata Buatan | 30 |
Wisata Budaya | 46 |
Taman Nasional | 2 |