KOTA SEMARANG, Jawa Tengah
Selain The Fountain Waterpark, wahana wisata air ini juga tak kalah menariknya untuk dijadikan tujuan berpiknik. Jungle Toon Waterpark menawarkan dua kolam renang khusus anak dan dewasa, yang dilengkapi perosotan serta air mancur. Pengelola juga menyediakan jacuzzi dan sauna, untuk wisatawan yang ingin merasakan sensasi berendam. Waterpark ini juga dilengkapi berbagai fasilitas yang siap memanjakan wisatawan, seperti tempat gym, foodcourt, taman dan juga area bermain anak.
Jam Operasional: Setiap Hari Jam 08.00 – 17.30 WIB
Tiket Masuk: Rp. 30.000 Weekday, Rp. 40.000 Weekend
Alamat: Jalan Bukit Wahid Boulevard, Manyaran, Semarang Barat, Semarang
Kategori | Jumlah |
---|---|
Wisata Alam | 58 |
Wisata Buatan | 30 |
Wisata Budaya | 46 |
Taman Nasional | 2 |